top of page

Tips Atasi Sembelit Saat Bulan Ramadhan Dengan Air Mineral

Tips Atasi Sembelit Saat Bulan Ramadhan Dengan Air Mineral

Sembelit terjadi karena usus menyerap terlalu banyak air dan kotoran atau feses. Sehingga, sulit untuk dikeluarkan dari tubuh. Penyebabnya sendiri berbagai macam, seperti pola makan yang tidak sehat, dehidrasi, hingga masalah medis tertentu.

Cegah dan atasi sembelit dengan air mineral, dengan cara :

1. Minum air mineral saat berbuka puasa dan sahur
2. Kurangi mengkonsumsi minuman mengandung kafein, alkohol, dan soda
3. Cukupi asupan serat
4. Olahraga ringan, sekitar 15 – 30 menit per hari
5. Hindari menunda buang air besar

Itu dia tips untuk mengatasi sembelit saat bulan Ramadhan. Buat bulan ini menjadi sangat berkesan dengan terhindar dari penyakit. Konsumsi air mineral secara cukup, untuk membantu menjaga kesehatan dan menghilangkan racun dari dalam tubuh.

bottom of page